Quran with Indonesian translation - Surah An-Najm ayat 22 - النَّجم - Page - Juz 27
﴿تِلۡكَ إِذٗا قِسۡمَةٞ ضِيزَىٰٓ ﴾
[النَّجم: 22]
﴿تلك إذا قسمة ضيزى﴾ [النَّجم: 22]
Indonesian Islamic Affairs Ministry Yang demikian itu tentulah suatu pembagian yang timpang |
Jalal Ad Din Al Mahalli And Jalal Ad Din As Suyuti (Yang demikian itu tentulah suatu pembagian yang tidak adil) pembagian yang lalim; berasal dari lafal Dhaazahu Yadhiizuhu, artinya berlaku aniaya dan melampaui batas |
King Fahd Complex Yang demikian itu tentulah suatu pembagian yang tidak adil |
Muhammad Quraish Shihab Et Al. Pembagian itu sungguh merupakan pembagian yang tidak adil, karena kalian telah menjadikan sesuatu yang tidak kalian sukai untuk Allah |
The Sabiq Company Yang demikian itu tentulah suatu pembagian yang tidak adil |