×

Matahari dan bulan beredar menurut perhitungan 55:5 Indonesian translation

Quran infoIndonesianSurah Ar-Rahman ⮕ (55:5) ayat 5 in Indonesian

55:5 Surah Ar-Rahman ayat 5 in Indonesian (الإندونيسية)

Quran with Indonesian translation - Surah Ar-Rahman ayat 5 - الرَّحمٰن - Page - Juz 27

﴿ٱلشَّمۡسُ وَٱلۡقَمَرُ بِحُسۡبَانٖ ﴾
[الرَّحمٰن: 5]

Matahari dan bulan beredar menurut perhitungan

❮ Previous Next ❯

ترجمة: الشمس والقمر بحسبان, باللغة الإندونيسية

﴿الشمس والقمر بحسبان﴾ [الرَّحمٰن: 5]

Indonesian Islamic Affairs Ministry
Matahari dan bulan beredar menurut perhitungan
Jalal Ad Din Al Mahalli And Jalal Ad Din As Suyuti
(Matahari dan bulan menurut perhitungan) maksudnya, keduanya beredar menurut perhitungan
King Fahd Complex
Matahari dan bulan (beredar) menurut perhitungan
Muhammad Quraish Shihab Et Al.
Matahari dan bulan beredar pada porosnya menurut perhitungan dan ketetapan yang tanpa cacat. (1) (1) Ayat ini menunjukkan bahwa matahari dan bulan beredar sesuai dengan suatu sistem yang sangat akurat sejak awal penciptaannya. Hal ini baru ditemukan manusia secara pasti belakangan ini, yaitu sekitar 300 tahun yang lalu. Penemuan itu menyatakan bahwa matahari yang, kelihatannya, mengelilingi bumi dan bulan yang juga mengelilingi bumi itu berada pada garis edarnya masing-masing mengikuti hukum gravitasi. Perhitungan peredaran itu, terutama pada bulan, terjadi demikian telitinya
The Sabiq Company
Matahari dan bulan beredar menurut perhitungan
❮ Previous Next ❯

Verse in more languages

Transliteration Bangla Bosnian German English Persian French Hindi Indonesian Kazakh Dutch Russian Spanish Turkish Urdu Uzbek