Quran with Indonesian translation - Surah An-Najm ayat 4 - النَّجم - Page - Juz 27
﴿إِنۡ هُوَ إِلَّا وَحۡيٞ يُوحَىٰ ﴾
[النَّجم: 4]
﴿إن هو إلا وحي يوحى﴾ [النَّجم: 4]
Indonesian Islamic Affairs Ministry Tidak lain (Alquran itu) adalah wahyu yang diwahyukan (kepadanya) |
Jalal Ad Din Al Mahalli And Jalal Ad Din As Suyuti (Tiada lain) tidak lain (ucapannya itu hanyalah wahyu yang diwahyukan) kepadanya |
King Fahd Complex Ucapannya itu tiada lain hanyalah wahyu yang diwahyukan (kepadanya) |
Muhammad Quraish Shihab Et Al. Al-Qur'ân yang diucapkannya itu tidak lain hanyalah wahyu dari Allah yang diturunkan kepadanya |
The Sabiq Company Tidak lain (Al-Qur`ān itu) adalah wahyu yang diwahyukan (kepadanya) |