Quran with Indonesian translation - Surah As-saffat ayat 50 - الصَّافَات - Page - Juz 23
﴿فَأَقۡبَلَ بَعۡضُهُمۡ عَلَىٰ بَعۡضٖ يَتَسَآءَلُونَ ﴾
[الصَّافَات: 50]
﴿فأقبل بعضهم على بعض يتساءلون﴾ [الصَّافَات: 50]
Indonesian Islamic Affairs Ministry Lalu mereka berhadap-hadapan satu sama lain sambil bercakap-cakap |
Jalal Ad Din Al Mahalli And Jalal Ad Din As Suyuti (Lalu sebagian mereka menghadap) yakni sebagian penduduk surga (kepada sebagian yang lain sambil bercakap-cakap) mengenai apa yang telah mereka lakukan di dunia |
King Fahd Complex Lalu, sebagian mereka menghadap kepada sebagian yang lain sambil bercakap-cakap |
Muhammad Quraish Shihab Et Al. Orang-orang yang dibersihkan dari dosa itu kemudian saling berhadapan dan saling berbincang tentang ihwal mereka dan tentang keadaan mereka ketika masih di dunia |
The Sabiq Company Lalu mereka berhadap-hadapan satu sama lain sambil bercakap-cakap |