×

Katakanlah (Muhammad), “Apakah perlu Kami beritahukan kepadamu tentang orang yang paling rugi 18:103 Indonesian translation

Quran infoIndonesianSurah Al-Kahf ⮕ (18:103) ayat 103 in Indonesian

18:103 Surah Al-Kahf ayat 103 in Indonesian (الإندونيسية)

Quran with Indonesian translation - Surah Al-Kahf ayat 103 - الكَهف - Page - Juz 16

﴿قُلۡ هَلۡ نُنَبِّئُكُم بِٱلۡأَخۡسَرِينَ أَعۡمَٰلًا ﴾
[الكَهف: 103]

Katakanlah (Muhammad), “Apakah perlu Kami beritahukan kepadamu tentang orang yang paling rugi perbuatannya?”

❮ Previous Next ❯

ترجمة: قل هل ننبئكم بالأخسرين أعمالا, باللغة الإندونيسية

﴿قل هل ننبئكم بالأخسرين أعمالا﴾ [الكَهف: 103]

Indonesian Islamic Affairs Ministry
Katakanlah (Muhammad), "Apakah perlu Kami beritahukan kepadamu tentang orang yang paling rugi perbuatannya
Jalal Ad Din Al Mahalli And Jalal Ad Din As Suyuti
(Katakanlah, "Apakah akan Kami beritahukan kepada kalian tentang orang-orang yang paling merugi perbuatannya?)" lafal A'maalan menjadi Tamyiz atau keterangan pembeda yang bentuknya sama dengan Mumayyaz. Kemudian Allah swt. menjelaskan siapa mereka yang merugi itu, melalui firman berikutnya
King Fahd Complex
Katakanlah, "Apakah akan Kami beritahukan kepadamu tentang orang-orang yang paling merugi perbuatannya
Muhammad Quraish Shihab Et Al.
Wahai Rasul, katakanlah kepada orang-orang kafir itu, "Apakah kalian sudi kalau aku beritahukan tentang orang-orang yang paling merugi dalam amal perbuatan dan tidak mendapatkan balasan pahala sedikitpun
The Sabiq Company
Katakanlah (Muhammad), “Apakah perlu Kami beritahukan kepadamu tentang orang yang paling rugi perbuatannya?”
❮ Previous Next ❯

Verse in more languages

Transliteration Bangla Bosnian German English Persian French Hindi Indonesian Kazakh Dutch Russian Spanish Turkish Urdu Uzbek