×

(yaitu) bahwa seseorang yang berdosa tidak akan memikul dosa orang lain 53:38 Indonesian translation

Quran infoIndonesianSurah An-Najm ⮕ (53:38) ayat 38 in Indonesian

53:38 Surah An-Najm ayat 38 in Indonesian (الإندونيسية)

Quran with Indonesian translation - Surah An-Najm ayat 38 - النَّجم - Page - Juz 27

﴿أَلَّا تَزِرُ وَازِرَةٞ وِزۡرَ أُخۡرَىٰ ﴾
[النَّجم: 38]

(yaitu) bahwa seseorang yang berdosa tidak akan memikul dosa orang lain

❮ Previous Next ❯

ترجمة: ألا تزر وازرة وزر أخرى, باللغة الإندونيسية

﴿ألا تزر وازرة وزر أخرى﴾ [النَّجم: 38]

Indonesian Islamic Affairs Ministry
(yaitu) bahwa seseorang yang berdosa tidak akan memikul dosa orang lain
Jalal Ad Din Al Mahalli And Jalal Ad Din As Suyuti
(Yaitu bahwasanya seorang yang berdosa tidak akan memikul dosa orang lain) dan seterusnya. Lafal An adalah bentuk Mukhaffafah dari Anna; artinya bahwa setiap diri itu tidak dapat menanggung dosa orang lain
King Fahd Complex
(yaitu) bahwasanya seorang yang berdosa tidak akan memikul dosa orang lain
Muhammad Quraish Shihab Et Al.
Ataukah belum diberitakan kepadanya apa yang ada di dalam lembaran-lembaran Mûsâ dan Ibrâhîm yang telah mencapai puncak kesetiaan dalam menepati janji Allah, bahwa seseorang tidak akan memikul dosa orang lain
The Sabiq Company
(Yaitu) bahwa seorang yang berdosa tidak akan memikul dosa orang lain
❮ Previous Next ❯

Verse in more languages

Transliteration Bangla Bosnian German English Persian French Hindi Indonesian Kazakh Dutch Russian Spanish Turkish Urdu Uzbek