×

(Mereka) menjawab, “Sesungguhnya kami diutus kepada kaum yang berdosa 15:58 Indonesian translation

Quran infoIndonesianSurah Al-hijr ⮕ (15:58) ayat 58 in Indonesian

15:58 Surah Al-hijr ayat 58 in Indonesian (الإندونيسية)

Quran with Indonesian translation - Surah Al-hijr ayat 58 - الحِجر - Page - Juz 14

﴿قَالُوٓاْ إِنَّآ أُرۡسِلۡنَآ إِلَىٰ قَوۡمٖ مُّجۡرِمِينَ ﴾
[الحِجر: 58]

(Mereka) menjawab, “Sesungguhnya kami diutus kepada kaum yang berdosa

❮ Previous Next ❯

ترجمة: قالوا إنا أرسلنا إلى قوم مجرمين, باللغة الإندونيسية

﴿قالوا إنا أرسلنا إلى قوم مجرمين﴾ [الحِجر: 58]

Indonesian Islamic Affairs Ministry
(Mereka) menjawab, "Sesungguhnya kami diutus kepada kaum yang berdosa
Jalal Ad Din Al Mahalli And Jalal Ad Din As Suyuti
(Mereka menjawab, "Kami sesungguhnya diutus kepada kaum yang berdosa) orang-orang kafir, yang dimaksud adalah kaum Nabi Luth, untuk membinasakan mereka
King Fahd Complex
Mereka menjawab, "Kami sesungguhnya diutus kepada kaum yang berdosa
Muhammad Quraish Shihab Et Al.
Mereka berkata, 'Kami diutus oleh Allah kepada kaum yang melanggar terhadap hak Allah, nabi-Nya dan hak mereka sendiri. Mereka memang pelaku-pelaku kejahatan. Mereka adalah kaum Lûth. Kami akan menghancurkan mereka
The Sabiq Company
(Mereka) menjawab, “Sesungguhnya kami diutus kepada kaum yang berdosa
❮ Previous Next ❯

Verse in more languages

Transliteration Bangla Bosnian German English Persian French Hindi Indonesian Kazakh Dutch Russian Spanish Turkish Urdu Uzbek