×

Dan mereka menyungkurkan wajah sambil menangis dan mereka bertambah khusyuk 17:109 Indonesian translation

Quran infoIndonesianSurah Al-Isra’ ⮕ (17:109) ayat 109 in Indonesian

17:109 Surah Al-Isra’ ayat 109 in Indonesian (الإندونيسية)

Quran with Indonesian translation - Surah Al-Isra’ ayat 109 - الإسرَاء - Page - Juz 15

﴿وَيَخِرُّونَ لِلۡأَذۡقَانِ يَبۡكُونَ وَيَزِيدُهُمۡ خُشُوعٗا۩ ﴾
[الإسرَاء: 109]

Dan mereka menyungkurkan wajah sambil menangis dan mereka bertambah khusyuk

❮ Previous Next ❯

ترجمة: ويخرون للأذقان يبكون ويزيدهم خشوعا, باللغة الإندونيسية

﴿ويخرون للأذقان يبكون ويزيدهم خشوعا﴾ [الإسرَاء: 109]

Indonesian Islamic Affairs Ministry
Dan mereka menyungkurkan wajah sambil menangis dan mereka bertambah khusyuk
Jalal Ad Din Al Mahalli And Jalal Ad Din As Suyuti
(Dan mereka menyungkur atas muka mereka sambil menangis) diathafkan seraya diberi tambahan sifat (dan mereka makin bertambah) berkat Alquran (kekhusyuannya) merendahkan dirinya kepada Allah swt
King Fahd Complex
Dan mereka menyungkur atas muka mereka sambil menangis dan mereka bertambah khusyuk
Muhammad Quraish Shihab Et Al.
Mereka pun kemudian sujud untuk kedua kalinya sambil meratap karena rasa takut mereka kepada Allah. Kekhusyukan mereka kepada Allah semakin bertambah dengan membaca al-Qur'ân
The Sabiq Company
Dan mereka menyungkurkan wajah sambil menangis dan mereka bertambah khusyuk
❮ Previous Next ❯

Verse in more languages

Transliteration Bangla Bosnian German English Persian French Hindi Indonesian Kazakh Dutch Russian Spanish Turkish Urdu Uzbek